English French German Spain Italian Dutch

Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Saturday, January 18, 2014

Titik-titik Banjir Jakarta

Posted by Unknown on 1:08 AM

Titik-titik Banjir Jakarta, Motor Masih Bisa Masuk Tol Simatupang

Saptu, 18 Januari 2014 -

Berikut titik-titik genangan yang masih ada di wilayah Jakarta dan sekitarnya yang dihimpun dari Polda Metro Jaya:

1. Wilayah Jakarta Pusat:
-Karet Tengsin genangan air setinggi 20 cm dan sudah bisa dilintasi.
-Kawasan Bendungan Hilir RT 3 RW 4 di depan kelurahan, ketinggian ari masih sepinggang atau sekitar 50 centimeter, belum bisa dilintasi.

2. Wilayah Jakarta Utara:
-Jalan Raya Kapuk Muara 70 centimeter belum bisa dilintasi.
-Jalan Kramat Raya 10 centimeter bisa dilintasi.

3. Wilayah Jakarta Barat:
-Jembatan 2 arah Pesing depan Duta Mas 30 centimeter, jalur kiri dan jalur kanan bisa dilintasi.
-Jalan Panjang Mc Donald 50-60 centimeter belum bisa dilintasi.
-Jalan Ring Road setinggi 50 centimeter, belum bisa dilintasi.
- Pesing arah Jembatan 2 setinggi 20 centimeter bisa dilintasi jalur kanan.

4. Wilayah Jakarta Selatan:
-Jalan TB Simatupang di depan Nestle ketinggian air mencapai 50 centimeter, belum bisa dilintasi (sepeda motor diizinkan lewat tol ).
- Kali Bata belum bisa dilintasi, karena lumpur masih tebal.

5. Wilayah Jakarta Timur:
-Kampung Pulo sebagian jalan masih didirikan tenda-tenda pengungsian untuk genangan yang menutupi jalan sudah surut.6 Wilayah Depok
-Wilayah Depok Solo 8 arah Jaya jalur kiri 10 centimeter bisa dilintasi.
-Kemudian untuk ruas tol yang masih memperbolehkan kendaraan roda 2 lewat : Tol Simatupang (Tol Jagakarsa sampai Trakindo), dan Tol Jalur Lingkar Barat dari Kembangan ke Cengkareng dan sebaliknya.

0 komentar:

Post a Comment

  • RSS
  • Deviantart
  • Instagram @ajoe354
  • Facebook Angga Joe
  • My Whatsapp
  • Github Ajoe354

Search Site

 
  • Your IP Addres

    IP